cara menyimpan makanan di kulkas, cara menyimpan makanan tanpa di kulkas, cara menjaga makanan tetap awet, cara menjaga makanan supaya awet
Kuliner

Menyimpan Makanan Awet Berbulan bulan. Simak Caranya Yuk..

Bahan makanan segar mempunyai masa simpan yang tidak terlalu lama.

Padahal, terkadang kita tidak bisa langsung mengolahnya dalam satu waktu.

Misalnya, karena kesibukan atau lokasi tempat tinggal yang jauh dari pasar, kadang kita berbelanja sekaligus banyak untuk kebutuhan memasak selama beberapa hari kedepan.

Namun, karena masa simpan bahan makanan yang relatif pendek tersebut, biasanya sebelum sempat diolah bahan-bahan tersebut sudah busuk dan harus dibuang.

Sayang kan jadinya, padahal tujuan awalnya ingin berhemat, tetapi yang terjadi justru adalah pemborosan.

@bekal_pakabel

Oleh karena itu, ada baiknya kita mengetahui cara menyimpan bahan makanan tersebut agar tahan lebih lama.

Simak uraian berikut ini yuk..

1. Tomat
Buang bagian daun pada tomat. Simpan dalam wadah yang sudah dialasi tisu atau kertas. Tidak perlu dicuci. Segera keringkan jika berembun. Tahan hingga 2 minggu.

# Dapur   # Tip Trik   # Masakan  

Artikel Lain yang Mungkin Anda Suka:
Kontributor: Difa Yuliansyah
1